PAGI DI SURABAYA

untuk para penikmat senja yang selalu lupa,
tentang nikmatnya secangkir kopi hitam yang tak pekat,
di pagi, tatkala surabaya baru beranjak dari perjalanan panjang tadi malam,
ku ucapkan selamat pagi,
ya, selamat pagi,
kuucapkan melalui mimpi, di tidur yang baru dimulai sejak 04.20 yang lalu,
dan selamat pagi,
kembali terucap di teriknya 14.20 yang akan berlalu, selalu.

salahkah ucapan itu?
dengarkan apa kata terik rembulan.
di siang pada malam tadi.

Surabaya, 7 JULI 2018

Comments

Popular posts from this blog

Irigasi: NOMENKLATUR, KEBUTUHAN DEBIT, DAN EFISIENSI IRGASI

TEKNIK SIPIL VS GAYA dan MOMEN

LAPORAN SURVEY - Lokasi Plaza Surabaya